Di Indonesia, sampai sekarang masih saja ada pandangan bahwa orang Cina otomatis nonmuslim. Narasi rasis yang terbangun selama enam bulan terakhir akibat Pilkada DKI Jakarta sekadar menegaskan prasangka tanpa dasar tersebut. Islam padahal berkembang relatif lebih dulu di Tiongkok dibanding kepulauan ...