Serial fenomenal asal Korea Selatan ini menampilkan perjudian dalam bentuk permainan bertahan hidup. Para peserta yang terlilit utang diundang untuk mengikuti serangkaian permainan mematikan dengan hadiah uang tunai yang sangat besar. Konsep taruhan tinggi yang diperlihatkan dalam Squid Game menggambarkan ...