Konsultasi biasanya dilakukan pemerintah untuk mempertimbangkan gagasan dan menghasilkan solusi. Di Indonesia, pelaksanaan forum konsultasi ini diatur dalamUU tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional. UU ini menyatakan sebuah kebijakan harus melewati proses forum musyawarah yang melibatkan perwakilan m...